Rabu, 21 Agustus 2013

tipa mengisi bensin

Banyak dari kita menyepelekan beberapa hal saat mengisi ulang bahan bakar kendaraan kita. Kita sering menganggap bahwa pengisian ulang bensin yang dilakukan kapanpun sepanjang hari adalah sama saja. Padahal tidak. Pemilihan timing waktu Anda mengisi bensin bisa jadi sangat berpengaruh terhadap kualitas dan kejernihan bensin yang Anda beli. Saat pagi hari buta, atau larut lewat tengah malam adalah waktu terbaik mengisi ulang, karena kondisi bensin di waktu itu bisa jadi lebih jernih dari kotoran daripada waktu-waktu lain. Kualitas dari bahan bakar bensin sangat mempengaruhi kondisi mesin, karena mau tidak mau, semua bahan bakar jelas harus kontak dengan mesin untuk selanjutnya dilakukan pembakaran. Bensin dengan kondisi kotor tentu kurang baik untuk kesehatan motor. Meskipun Anda membeli bahan bakar bensin tersebut di pom-pom bensin resmi sekalipun. Mengapa bisa demikian? cermati beberapa hal berikut ini, dikutip dari dimasanarky.blogspot.com

1. Pertimbangkan untuk mengisi bensin di kala pagi buta atau lewat malam hari.
Saat siang hari yang mulai terik, suhu bumi mulai memanas, terjadi aliran konveksi pada simpanan deposit bensin di dalam tangkinya. Ketika terjadi pergantian dari pagi ke siang inilah, bensin akan mulai meningkat suhunya sesuai dengan meningkatnya suhu tanah di sekitar tempat ia disimpan. Dengan begitu maka terjadi aliran konveksi sebagaimana saat Anda merebus air. Kotoran yang sebelumnya telah mengendap di bagian bawah tangki deposit mulai terangkat naik, dan partikel ini dapat serta merta terhisap oleh mesin penyedot ketika Anda membeli bensin ketika hari beranjak siang tersebut. Jelaslah bahwa partikel ini dapat mengotori karburasi Anda. Maka dari itu, pertimbangkan untuk mengisi ulang bensin di pom-pom bensin di waktu pagi hari buta, atau telah lewat larut malam.

2. Hindarilah mengisi ulang bensin di saat pom bensin sedang dilakukan pengisian ulang.
Aliran dari bensin yang sedang digelontorkan ke dalam tempat penyimpanan deposit serta merta dapat membuat kotoran-kotoran yang telah mengendap sebelumnya di dasar tangki mulai memburai. Sangat besar kemungkinan kotoran ini ikut terhisap saat Anda mengisi ulang bensin di waktu ini.

3. Kita mendapatkan keuntungan saat membeli bensin di kala suhu rendah.
Di waktu suhu dingin, densitas dari bensin berada pada kondisi yang paling tinggi. Hal ini menunjukkan bahwa kondisi partikel bensin berada dalam kondisi yang paling rapat, dan tentunya akan memuai saat suhu mulai beranjak naik. Maka dalam takaran volume yang sama, Anda dapat memperoleh volume bensin yang lebih banyak daripada ketika anda membelinya saat suhu dingin. Dua liter bensin di saat suhu rendah jelas lebih banyak daripada dua liter bensin yang dibeli ketika suhu tinggi.

4. Suhu terendah bumi adalah pukul 02.30 WIB.
Pada saat siang hari, tanah di sekitar tempat penyimpanan menyerap panas dan akan tetap menyimpannya bahkan hingga malam hari dan kemudian melepasnya berangsur-angsur sehingga menurun suhunya hingga sekitar pukul setengah tiga pagi benar-benar tidak ada panas yang tersimpan di dalam tanah. Pada saat itu juga tidak dijumpai hembusan angin, dikarenakan tidak adanya perbedaan suhu di permukaan bumi, begitu pula di dalam tangki deposit penyimpanan bensin. Maka dari itulah, mengisi ulang bensin di pom-pom bensin pada jam-jam ini sangatlah tepat.
Mari kita pertimbangkan kembali kapankah waktu terbaik untuk mengisi bensin. Ini bukan berarti keharusan untuk mengisi ulang bensin kendaraan kita di waktu lewat larut malam atau di saat pagi buta. Tetapi alangkah baiknya bilamana kita memiliki cukup waktu luang, ambil saja waktu-waktu di atas sebab pasti jelas lebih baik untuk kesehatan motor kita daripada di waktu-waktu yang lain.

tips mengatasi grogi didepan umum

Hal yang satu ini memang sangat mengganggu dan seringkali membuat kita merasa malu sampai berhari-hari setelahnya. Grogi seringkali datang pada orang yang tidak biasa berbicara di depan umum atau orang yang jarang berbicara di depan orang ramai, misalnya berbicara di depan kawan-kawan sepermainan. Namun grogi juga tidak hanya menyerang orang yang tidak biasa berkomunikasi di depan umum. Grogi juga bisa menyerang seseorang yang sudah terbiasa berbicara kepada khalayak ramai. Biasanya faktor yang menyebabkan seseorang yang biasa berbicara di depan umum mengalami grogi adalah karena ia merasa ada yang kurang pada dirinya.
Efek dari rasa grogi ini bermacam-macam. Ada yang menjadi lupa dengan apa yang ingin dia sampaikan, jika sudah begini akan terlihat sekali seseorang tersebut tampak salah tingkah dan terdiam beberapa saat, kemudian terlihat bingung, pembicaraan yang ia sampaikan pun menjadi tidak terarah. Efek lainnya dari rasa grogi yang cukup memalukan menurut saya ketika kita menjadi salah tingkah, biasanya kita akan menjadi objek terdekat sebagai pelarian. Misalnya pulpen, seseorang yang grogi kadang melakukan hal-hal yang tidak penting untuk mengalihkan, namun karena rasa groginya ia menjadi sulit mengendalikan diri. Terkadang bisa saja ia menjatuhkan objek pelariannya tadi. Atau efek grogi yang lain adalah ketika tiba-tiba saja kita menjadi serak dan batuk-batuk karena tersekat pembicaraan. Lebih dari itu, terkadang seseorang mengeluarkan intonasi suara yang aneh ketika grogi dan di tertawakan oleh audience nya.
Hal-hal seperti ini tentu bisa membuat seseorang trauma untuk berbicara di depan umum. Nah, ini bahaya jika sudah merasa trauma. Rasa grogi ketika berbicara di depan umum, bisa menghambat kita ketika akan mempresentasikan sesuatu. Oleh karena itu, kita perlu mngatasi rasa grogi ini agar kita lebih santai dalam presentasi atau menyampaikan sesuatu di depan umum. Sehingga apa yang akan kita maksud dapat kita sampaikan dengan baik kepada orang lain.
Berikut tipsnya, dikutip dari ide2gue.blogspot.com


1. Persiapan
Jangan lupa untuk mempersiapkan diri sebelum kalian presentasi atau berbicara di depan umum. Misalnya dengan presentasi sendiri di kamar. Presentasikan seluruh materi yang akan kalian sampaikan agar ketika kalian presentasi yang sebenarnya pembicaraan menjadi lebih terarah.

2. Tenang
Siapkansegala sesuatu yang dibutuhkan untuk presentasi beberapa saat sebelum kalian presentasi. Sisakan sedikit waktu selanjutnya agar kalian bisa berkonsentrasi pada materi yang akan kalian sampaikan. Sebelum kalian memulai presentasi buat diri kalian setenang mungkin. Jangan memikirkan hal-hal lainnya lagi dan buat diri kalian senyaman mungkin.

3. Percaya Diri
Kalian harus percaya diri ketika akan berbicara atau presentasi di depan umum. Hal ini sangat penting, karena akan mengganggu kalian selama presentasi. Jangan lagi memikirkan bahwa kalian masih kurang rapi, kurang tampan atau kurang cantik dan lain sebagainya. Audience tidak akan memperdulikan penampilan kalian jika kalian mampu menyampaikan sesuatu dengan baik dan menarik. Namun, kalian tetap harus mempersiapkan penampilan terbaik kalian sebelumnya.

4. Ubah Persepsi
Ubahlah persepsi kalian tentang diri kalian sendiri. Terkadang kita seringkali mendoktrin diri sendiri dengan merasa bahwa kita bodoh dan tidak cukup mampu. Hal tersebut harus di buang jauh-jauh. Buat diri kalian yakin bahwa kalian memiliki kemampuan yang cukup. Jangan terlalu parno, walaupun kalian sedang berbicara kepada orang yang lebih tinggi pengetahuannya. Sampaikan saja apapun yang ingin kalian sampaikan. Terkadang kita merasa kurang yakin untuk menyampaikan sesuatu karena takut salah, itu persepsi yang tidak baik.

5. Tersenyum
Jangan lupa untuk tersenyum selama kalian berbicara di depan umum, karena hal itu dapat membantu kalian mengurangi rasa grogi atau gugup selama presentasi dan membuat kalian lebih santai.

6. Gestur Tubuh
Gestur tubuh menjadi penilaian tersendiri ketika kalian berbicara di depan umum. Gestur ini bisa berupa gerakan tangan atau badan, serta berpindah tempat. Menggerakkan badan kalian ketika presentasi dapat membuat kalian jauh lebih nyaman dan dapat membawa kalian menikmati materi yang kalian sampaikan. Gerakan-gerakan ini juga dapat menyalurkan rasa grogi kalian agar cepat hilang.

7. Lupakan Persepsi Orang Lain
Setiap orang akan memiliki persepsi yang berbeda-beda terhadap diri kita. Jangan terlalu perdulikan tentang persepsi orang lain terhadap diri kalian tersebut. Yakinlah dengan kemampuan kalian. Kalian tidak akan pernah bisa mengikuti persepsi orang lain terhadap diri kalian.

8. Positif Thinking
Ketika kalian akan berbicara di depan umum, usahakan agar selalu positif thingking. Kita tidak akan pernah tahu apa yang akan terjadi. Misalnya saja jadwal kalian mundur beberapa menit atau ada kendala tertentu. Tempatkan diri kalian untuk selalu tenang menghadapi apapun yang terjadi yang di luar keinginan kalian. Jika kalian tidak mampu mengusai diri, kalian bisa merusak konsentrasi kalian sendiri.

9. Ambil sedikit Waktu
Ketika kalian akan naik ke Podium atau mengambil tempat untuk presentasi, ambik sedikit waktu ketika kalian berjalan menuju podium. Atur nafas kalian dan buat diri kalian tenang dan se-relax mungkin sebelum sampai podium atau posisi presentasi.

10. Biasakan Diri
Salah satu latihan yang dapat kalian lakukan untuk mengurangi rasa grogi pada diri kalian adalah dengan membiasakan diri. Jika kalian sedang berkumpul dengan teman-teman, sering-seringlah kalian menjadi si Pembicara bukan hanya Pendengar. Atau biasakan memberi pendapat atau bertanya ketika kalian mengikuti seminar atau pertemuan. Dengan begitu kalian akan terbiasa menyampaikan sesuatu di depan umum.

tips mengatasi grogi didepan umum

Hal yang satu ini memang sangat mengganggu dan seringkali membuat kita merasa malu sampai berhari-hari setelahnya. Grogi seringkali datang pada orang yang tidak biasa berbicara di depan umum atau orang yang jarang berbicara di depan orang ramai, misalnya berbicara di depan kawan-kawan sepermainan. Namun grogi juga tidak hanya menyerang orang yang tidak biasa berkomunikasi di depan umum. Grogi juga bisa menyerang seseorang yang sudah terbiasa berbicara kepada khalayak ramai. Biasanya faktor yang menyebabkan seseorang yang biasa berbicara di depan umum mengalami grogi adalah karena ia merasa ada yang kurang pada dirinya.
Efek dari rasa grogi ini bermacam-macam. Ada yang menjadi lupa dengan apa yang ingin dia sampaikan, jika sudah begini akan terlihat sekali seseorang tersebut tampak salah tingkah dan terdiam beberapa saat, kemudian terlihat bingung, pembicaraan yang ia sampaikan pun menjadi tidak terarah. Efek lainnya dari rasa grogi yang cukup memalukan menurut saya ketika kita menjadi salah tingkah, biasanya kita akan menjadi objek terdekat sebagai pelarian. Misalnya pulpen, seseorang yang grogi kadang melakukan hal-hal yang tidak penting untuk mengalihkan, namun karena rasa groginya ia menjadi sulit mengendalikan diri. Terkadang bisa saja ia menjatuhkan objek pelariannya tadi. Atau efek grogi yang lain adalah ketika tiba-tiba saja kita menjadi serak dan batuk-batuk karena tersekat pembicaraan. Lebih dari itu, terkadang seseorang mengeluarkan intonasi suara yang aneh ketika grogi dan di tertawakan oleh audience nya.
Hal-hal seperti ini tentu bisa membuat seseorang trauma untuk berbicara di depan umum. Nah, ini bahaya jika sudah merasa trauma. Rasa grogi ketika berbicara di depan umum, bisa menghambat kita ketika akan mempresentasikan sesuatu. Oleh karena itu, kita perlu mngatasi rasa grogi ini agar kita lebih santai dalam presentasi atau menyampaikan sesuatu di depan umum. Sehingga apa yang akan kita maksud dapat kita sampaikan dengan baik kepada orang lain.
Berikut tipsnya, dikutip dari ide2gue.blogspot.com


1. Persiapan
Jangan lupa untuk mempersiapkan diri sebelum kalian presentasi atau berbicara di depan umum. Misalnya dengan presentasi sendiri di kamar. Presentasikan seluruh materi yang akan kalian sampaikan agar ketika kalian presentasi yang sebenarnya pembicaraan menjadi lebih terarah.

2. Tenang
Siapkansegala sesuatu yang dibutuhkan untuk presentasi beberapa saat sebelum kalian presentasi. Sisakan sedikit waktu selanjutnya agar kalian bisa berkonsentrasi pada materi yang akan kalian sampaikan. Sebelum kalian memulai presentasi buat diri kalian setenang mungkin. Jangan memikirkan hal-hal lainnya lagi dan buat diri kalian senyaman mungkin.

3. Percaya Diri
Kalian harus percaya diri ketika akan berbicara atau presentasi di depan umum. Hal ini sangat penting, karena akan mengganggu kalian selama presentasi. Jangan lagi memikirkan bahwa kalian masih kurang rapi, kurang tampan atau kurang cantik dan lain sebagainya. Audience tidak akan memperdulikan penampilan kalian jika kalian mampu menyampaikan sesuatu dengan baik dan menarik. Namun, kalian tetap harus mempersiapkan penampilan terbaik kalian sebelumnya.

4. Ubah Persepsi
Ubahlah persepsi kalian tentang diri kalian sendiri. Terkadang kita seringkali mendoktrin diri sendiri dengan merasa bahwa kita bodoh dan tidak cukup mampu. Hal tersebut harus di buang jauh-jauh. Buat diri kalian yakin bahwa kalian memiliki kemampuan yang cukup. Jangan terlalu parno, walaupun kalian sedang berbicara kepada orang yang lebih tinggi pengetahuannya. Sampaikan saja apapun yang ingin kalian sampaikan. Terkadang kita merasa kurang yakin untuk menyampaikan sesuatu karena takut salah, itu persepsi yang tidak baik.

5. Tersenyum
Jangan lupa untuk tersenyum selama kalian berbicara di depan umum, karena hal itu dapat membantu kalian mengurangi rasa grogi atau gugup selama presentasi dan membuat kalian lebih santai.

6. Gestur Tubuh
Gestur tubuh menjadi penilaian tersendiri ketika kalian berbicara di depan umum. Gestur ini bisa berupa gerakan tangan atau badan, serta berpindah tempat. Menggerakkan badan kalian ketika presentasi dapat membuat kalian jauh lebih nyaman dan dapat membawa kalian menikmati materi yang kalian sampaikan. Gerakan-gerakan ini juga dapat menyalurkan rasa grogi kalian agar cepat hilang.

7. Lupakan Persepsi Orang Lain
Setiap orang akan memiliki persepsi yang berbeda-beda terhadap diri kita. Jangan terlalu perdulikan tentang persepsi orang lain terhadap diri kalian tersebut. Yakinlah dengan kemampuan kalian. Kalian tidak akan pernah bisa mengikuti persepsi orang lain terhadap diri kalian.

8. Positif Thinking
Ketika kalian akan berbicara di depan umum, usahakan agar selalu positif thingking. Kita tidak akan pernah tahu apa yang akan terjadi. Misalnya saja jadwal kalian mundur beberapa menit atau ada kendala tertentu. Tempatkan diri kalian untuk selalu tenang menghadapi apapun yang terjadi yang di luar keinginan kalian. Jika kalian tidak mampu mengusai diri, kalian bisa merusak konsentrasi kalian sendiri.

9. Ambil sedikit Waktu
Ketika kalian akan naik ke Podium atau mengambil tempat untuk presentasi, ambik sedikit waktu ketika kalian berjalan menuju podium. Atur nafas kalian dan buat diri kalian tenang dan se-relax mungkin sebelum sampai podium atau posisi presentasi.

10. Biasakan Diri
Salah satu latihan yang dapat kalian lakukan untuk mengurangi rasa grogi pada diri kalian adalah dengan membiasakan diri. Jika kalian sedang berkumpul dengan teman-teman, sering-seringlah kalian menjadi si Pembicara bukan hanya Pendengar. Atau biasakan memberi pendapat atau bertanya ketika kalian mengikuti seminar atau pertemuan. Dengan begitu kalian akan terbiasa menyampaikan sesuatu di depan umum.

10 cara mengatasi cemburu

Cemburu, semua orang pasti pernah mengalami perasaan yang kerap dikarenakan rasa cinta dan keinginan memiliki. Mungkin kalian pernah merasa cemburu ketika pasangan memiliki hubungan sosial yang hangat, sementara kalian ingin memiliki pasangan sepenuhnya.
Jangan biarkan kecemburuan menguasai dan merusak hubungan kalian. Berikut beberapa tips mengatasi rasa cemburu dalam hubungan romantis, seperti dikutip dari viva.co.id

1. Tentukan alasan mengapa kalian cemburu.
Apakah didasarkan pada masa lalu? Apakah pasangan berbohong? Setelah kalian memiliki alasan, kalian bisa mencari solusi.

2. Identifikasi apakah kalian merasa tak aman.
Apakah kecemburuan ini berdasarkan hubungan yang kalian jalani sebelumnya? Apakah pasangan benar-benar melakukan hal yang salah? Atau kalian hanya memiliki percaya diri yang rendah?

3. Beritahu pasangan kalian tentang kecemburuan kalian.
Caranya katakan dengan sebuah pernyataan, “Saya merasa…”. Mengungkap perasaan takkan memicu pertengkaran, sebaliknya membuka komunikasi tanpa saling menuduh. Kalian bisa mengatakan hal sederhana seperti, “Saya merasa cemburu saat kamu menghabiskan waktu terlalu sering dengan teman-temanmu.”

4.Bila cemburu terkait dengan masa lalu, ingat kalian hidup di masa kini.
Selalu ingatkan diri bahwa kalian atau pasangan tak lagi hidup dalam hubungan sebelumnya. Sebagai pasangan baru, kalian harus memberi kesempatan pada masing-masing pihak.

5. Biarkan diri kalian merasakan cemburu
Jangan mengingkari bahwa kalian sedang merasa cemburu, atau berusaha mengakhiri rasa cemburu. Menghadapi rasa cemburu dengan kepala dingin membuat kalian lebih mudah mengatasinya.
6. Ingatkan diri bahwa kalian layak dicintai dan cintailah diri sendiri.

Fokus pada hal-hal terbaik yang bisa kalian lakukan. Ini akan menarik mitra yang tepat dan kalian bisa sepenuhnya berkomitmen dalam hubungan.

7. Tulis rasa cemburu
Tidak masalah meskipun kalian menganggapnya sebuah tindakan konyol. Menulis, terutama sesuatu yang negatif membantu mengatur pikiran kalian.

8. Yakinkan diri kalian soal rasa cemburu
Sebelum menanyakan pada pasangan, tanyakan pada diri sendiri: Apakah orang atau hal ini layak untuk menghabiskan energi? Apakah orang atau situasi ini berdampak padaku? Mengapa saya merasa terancam?

9. Saat cemburu menguasai, ubah kebiasaan.
Ketimbang bergelut dengan rasa cemburu, lakukan sesuatu seperti berjalan-jalan, pekerjaan atau aktivitas lain yang bisa mengubah pola pikir. Dengan begitu, kalian dapat melihat sesuatu lebih obyektif.

10. Jika tak dapat mengatasi cemburu, saatnya temui terapis
Terapis dapat membantu kalian menyelesaikan perasaan kalian. Mencari bantuan pihak ketiga yang objektif selalu menjadi keputusan yang baik. Dengan begitu kalian memiliki cara positif dalam menghadapi masalah.


Penulis Novel Pertama di Dunia



Novel, cerita panjang yang ditulis dalam satu buku tebal dan biasanya terbagi dalam beberapa bab. Walau ada novel yang berlatar kisah nyata, namun seringkali penuh balutan fiksi prosa yang imajinatif dan ditulis secara naratif.
Dari jumlah novel di dunia yang kini sudah jutaan, kira-kira novel apa yang pertama kali ada di dunia dan siapa penulisnya?
Dikutip dari apakabardunia.com, ternyata penulis novel pertama kali adalah seorang wanita Jepang bernama Murasaki Shikibu. Konon, nama tersebut hanyalah nama samaran. Jadi masih misteri, siapa nama sebenarnya? Yang tercatat dalam literatur sejarah, hanya diketahui Murasaki lahir sekitar tahun 973 dari keluarga yang cukup terpandang di Jepang, yaitu keturunan bupati pertama di Fujiwara.
Ia dikenal sebagai perempuan yang cerdas. Tahun 998 ia menikah dan kemudian memiliki anak perempuan. Tetapi tak lama kemudian, tepatnya tahun 1001, suaminya meninggal dunia. Beberapa tahun setelahnya, ia dipanggil untuk bekerja sebagai dayang di Istana Heian karena kemampuan menulisnya dan pemikirannya yang cerdas.
Novel yang ia tulis sendiri berjudul “Genji Monogatari”, yang dalam bahasa Inggris berarti “The Tales of Genji” dan dalam bahasa Indonesia “Hikayat Genji”. Novel ini memiliki 54 bab dengan total 1000 halaman.


Ia menulis novel ini sebelum dia dipanggil untuk bekerja di istana, bahkan ada beberapa pihak yang memperkirakan ia mulai menulis sejak sebelum kematian suaminya. Sesuai judulnya, novel ini menceritakan tentang kisah Pangeran Genji. Novel ini ditulis dengan tata bahasa yang cukup rumit, bahkan bagi orang Jepang sekalipun. Ditambah lagi, pada zaman itu karya sastra tidak diperbolehkan mencantumkan nama dalam ceritanya, sehingga harus menggunakan nama sebutan atau gelar. Hal ini membuat para ahli bahasa harus mempelajari tata bahasa yang digunakan dalam novel tersebut.
Novel tersebut selain merupakan novel pertama di dunia juga merupakan novel ber-genre roman pertama di dunia. Saat ini, “Genji Monogatari” sudah diterjemahkan ke dalam berbagai bahasa dan juga dipentaskan di berbagai kesempatan. Tidak banyak yang diketahui tentang kehidupan Murasaki Shikibu setelah menulis novel ini. Namun ia juga memiliki karya lain berupa buku hariannya yang diterbitkan serta kumpulan puisi.

5 Peristiwa Keracunan Makanan Paling Parah di Dunia



Keracunan makanan bisa menimpa siapa saja bahkan dapat terjadi secara massal. Berikut 5 keracunan yang menggemparkan dunia, dikutip dari unikgaul.com

1. Skandal Susu Bubuk – China (2008)

Skandal keracunan makanan terjadi di China pada 16 juli 2008, dan wilayah yang pertama kali terkena dampaknya adalah Provinsi Gansu. Akibat susu bubuk yang mengandung racun sebanyak 16 bayi harus menderita batu ginjal, akibat kandungan melamin. Susuk bubuk yang diproduksi oleh perusahaan Sanlu Grup ini pun mengakibatkan peristiwa yang sama di tahun sebelumnya 2007, meskipun tindakan pemerintah China pada saat itu hanya sampai pada pengujian dan pengawasan produksi saja. Berdasarkan keterangan salah satu pejabat depertemen kesehatan China, ketika itu pihak Sanlu Group melakukan penyuapan terhadap pemerintah berwenang agar fenomena skandal melamin tidak menyebar.
Namun skandal susu beracun yang merebak pada 2008, sudah tidak bisa ditutupi lagi terelebih jumlah korban mencapai 300.000 bayi dengan 54.000 di antaranya harus dirawas secara intensif di rumah sakit, enam bayi kemudian meninggal dunia setelah mendapatkan perawatan. Bayi tersebut meninggal dunia akibat organ ginjalnya yang mengalami kerusakan parah akibat kandungan melamin di dalam susu bubuk tersebut. Bagi perusahaan Sanlu Group penambahan melamin dimaksudkan agar susu tersebut terlihat banyak mengandung protein. Setelah dimeja-hijaukan pada 2010 lalu, dua orang pejabat pemerintah dipecat secara paksa, dan di pihak Sanlu Group dua orang menjalani hukuman mati sementara dua orang lainnya dihukum 15 tahun penjara.

2. Sindrom Keracunan Minyak – Spanyol (1981)

Pada 1981 sebuah wabah yang dikenal dengan ‘Sindrom keracunan minyak’ merebak di Spanyol, wabah ini diakibatkan oleh minyak goreng yang tercampur dengan bahan beracun. Sindrom tersebut mengakibatkan sebanyak 600 orang meninggal dunia. Saking memprihatinkannya, pemerintah Spanyol turun langsung dengan menggratiskan semua minyak goreng yang sehat kepada rakyatnya.
Dikabarkan minyak goreng Colza yang memakan korban jiwa tersebut, terkontaminasi racun sejak dari pabrik asalnya di Perancis. Masyarakat tertarik untuk membeli minyak impor tersebut karena harganya yang murah. Minyak colza dijual di kios-kios dan pasar-pasar tradisional, sehingga banyak rakyat Spanyol yang tertarik membelinya. Gejala keracunan tersebut mengakibatkan menurunnya daya tahan tubuh dan kelainan pada kulit.

3. Tepung Maizena Terkontaminasi Aflatoksin – Kenya (2004)

Musibah tragis terjadi di Kenya pada Mei 2004 lalu, yakni ketika banyak para warganya teracuni oleh tepung maizena yang mengandung alfatoxin. Alfatoxin sendiri merupakan karsinogen yang dihasilkan oleh Aspergillus flavus, yang sangat berbahaya bagi tubuh manusia. Akibat peristiwa keracunan makanan ini sebanyak 317 orang mengalami kegagalan fungsi hati dan 125 jiwa melayang. Kejadian serupa kemudian terulang di Kenya, yakni pada 2010 tidak kurang dari 2.3 juta karung berisi jagung harus dibuang percuma akibat penyimpanan yang tidak benar.
Racun A. flavus sendiri terbentuk akibat tingginya tingkat kelembaban di gudang penyimpanan jagung, sehingga jamur berbahaya tersebut tumbuh subur di atas permukaan jagung yang akan diolah menjadi tepung. Padahal prosedur standar penyimpanan mewajibkan kondisi gudang harus berada dalam keadaan kering dan hangat. Namun untuk mengatasi fenomena tumbuhnya jamur tersebut, para ilmuwan memiliki cara yang mudah, alami dan sederhana. Mereka menggunakan bioteknologi, dalam hal ini mereka menyebarkan A. Flavus jinak ke gudang yang terinfeksi oleh A. Flavus yang masih liar. Akibatnya terjadi percampuran genetik diantara keduanya yang melemah jamur berbahaya.

4. Bencana Gandum Beracun – Irak (1971)

Pada 1971 telah terjadi fenomena keracunan makanan di Kota 1001 Malam, Irak. Fenomena tersebut diawali dengan terkontaminasinya beras oleh zat merkuri yang terdapat di dalam fungisida (anti-jamur). Akibatnya sebanyak 650 orang dilaporkan meninggal dunia, setelah mengonsumsi gandum impor dari Amerika Serikat dan Mexico yang dimengandung fungisida. Padahal fungisida tersebut tidak dimaksudkan untuk dimakan.
Tragisnya gandum impor ini dibagikan kepada masyarakat kawasan pinggiran Irak. Masyarakat yang mengonsumsi gandum tersebut pun mengalami kelainan fungsi tubuh seperti berkurangnya kepekaan pada kulit, diskordinasi bagian tubuh, kehilangan pandangan dan bahkan kerusakan pada otak. Uniknya, hingga tahun 2002 peristiwa ini masih diteliti oleh Badan Kesehatan Dunia (WHO).

5. Bir Mengandung Arsenik – Inggris (1900)

Di Inggris peristiwa keracunan makanan massal terjadi pada 1900 dan dialami oleh masyarakat Kota Manchester kemudian menyebar ke Liverpool dan kota lain yang masyarakatnya gemar mengonsumsi bir. Saat itu para penggemar bir di Manchester tidak menyadari bahwa minuman favorit mereka mengandung racun arsenik. Akibatnya beberapa saat setelah meminum bir tersebut, mereka mengalami sakit perut teramat sangat, kerusakan kulit dan gangguan motoris.
Setelah diselidiki bir tersebut ternyata dibuat dari gula yang terkontaminasi arsenik dan asam sulfur. Berdasarkan laporan bir tersebut memakan korban 6.000 orang dan 70 orang meninggal dunia. bahkan sebanyak 100 peracik dihukum akibat skandal bir beracun tersebut.

8 Musisi Internasional yang Memeluk Islam



Meskipun tak terlalu mendominasi, musisi muslim sebenarnya juga memiliki kekuatan yang besar di panggung musik internasional. Beberapa nama mereka bahkan sangat diidolakan oleh penggemar musik di dunia. Siapa saja mereka, berikut 8 Musisi internasional yang memeluk islam, seperti dikutip dari bagusseven.blogspot.com

1. Lupe Fiasco

Lahir dengan nama Wasalu Muhammad Jaco, seolah tak ada keraguan bila Lupe Fiasco adalah seorang Muslim. Meski mengakui dirinya adalah seorang Muslim, namun Fiasco enggan menempatkan agama di tempat yang ia rasa kurang tepat. “(Islam) Memainkan banyak bagian di hidupku dan apapun yang kulakukan, sampai batas tertentu. Aku tidak membawa agama di suatu titik tertentu. Aku tak suka membawanya. Itu karena aku tidak ingin orang-orang melihatku sebagai contoh orang Islam.  Aku tidak ingin orang-orang melihat kekuranganku dan kemudian berkata, ‘Oh seperti itu Islam’” jelas Lupe.

2. Busta Rhymes

Rapper berusia 41 tahun ini dikabarkan masuk Islam pada tahun 2007 silam. Dalam sebuah wawancara, Busta Rymes menyebut Islam sebagai agama yang sesuai dengan spiritnya. Menurutnya, Islam selaras dengan keluarganya.

3. T-Pain

T-Pain dilahirkan dengan nama Faheem Rasheed Najm tahun 1985 silam. Ia lahir di lingkungan keluarga muslim yang taat. Namun Pada sebuah wawancara, T-Pain tampak tidak terlalu peduli tentang agama yang dipeluknya. “Rasanya seperti menjadi orang lain. Aku tetaplah orang, orang biasa, tak peduli apapun agamaku. Orang-orang tak mau tahu. Aku, Busta Rhymes, Lupe Fiasco bahkan tak tahu kalau kami adalah Muslim. Orang-orang berpikir, Muslim harus mengenakan sorban dan jenggot panjang, itu bodoh!” sebutnya.

4. Zayn Malik

Siapa yang tak kenal remaja yang satu ini, Zayn Malik. Personel One Direction ini dikenal sebagai salah seorang muslim yang paling terkenal di kalangan remaja. Sayangnya, Zayn sempat mendapat tuduhan miring tentang statusnya sebagai Muslim. Ia pernah dianggap menggunakan pengaruhnya untuk merangkul penggemar wanita yang masih berusia belia di Twitter. Namun tuduhan itu sama sekali tak terbukti.

5. Cat Stevens

Tahun 60 hingga 70-an silam, Cat Stevens mencapai puncak popularitasnya sebagai popstar. Saat itu pula ia merasakan kejenuhan dengan pola hidupnya yang serba mewah. Pria asal London ini akhirnya menemukan cahaya Islam dan menjadi seorang mualaf tahun 1978 setelah mengalami near-death experience. Nama Cat Stevens pun ia tinggalkan dan menggunakan nama baru, Yusuf Islam.

6. Ice Cube

Selain dikenal sebagai rapper senior, Ice Cube juga beberapa kali membintangi sejumlah film. Pria kelahiran Los Angeles ini cukup disegani di kalangan penggemar genre Hip Hop.Dalam sebuah wawancara dengan The Guardian, Ice Cube mengaku dirinya telah menjadi seorang Muslim sejak tahun 1990-an. Ia menyebut Islam sebagai agama yang sederhana. Ia juga memastikan tidak sedang berada dalam tekanan saat ia menjadi seorang mualaf.

7. Akon

Aliaune Damala Badara Akon Thiam atau yang lebih dikenal dengan nama panggung Akon juga merupakan seorang Muslim. Pria kelahiran 1973 ini bahkan menolak untuk minuman beralkohol karena taat pada aturan agama.

8. Maher Zain

Nama Maher Zain tentu sama sekali tidak asing bagi penggemar musik di Indonesia. Pria 31 tahun asal Lebanon ini beberapa kali tampil di panggung tanah air. Maher memiliki banyak kelebihan sebagai musisi. Selain gemar menggelar konser di berbagai negara, ia juga sanggup bernyanyi dalam berbagai bahasa, Perancis, Inggris, Arab, Urdu, Turki, Melayu, dan Indonesia.

10 Manfaat Senyum



Senyum banyak dikaitkan dengan perasaan hati, kondisi jiwa dan mood. Senyum dapat mempengaruhi kesehatan, tingkat stres dan daya tarik kita. Senyum juga dipercaya sebagai salah satu jalan jika ingin awet muda.

Dibawah ini ada beberapa manfaat dari senyum, dikutip dari dimasanarky.blogspot.com
1. Senyum membuat kita lebih menarik.Bukankah kita akan selalu tertarik pada orang yang tersenyum? Orang yang tersenyum punya daya tarik tersendiri. Wajah yang berkerut, cemberut, membuat orang menjauh dari kita , tetapi sebaliknya senyum bisa membuat mereka tertarik.

2. Senyum mengubah mood kita. Ketika kita merasa jatuh atau “down” cobalah untuk tersenyum. Mungkin saja mood kita akan berubah menjadi lebih baik.
3. Senyum dapat merangsang orang lain tersenyum. Ketika seseorang tersenyum maka senyum tersebut akan membuat suasana menjadi lebih cerah, mengubah mood orang lain yang ada disekitarnya dan membuat semua orang menjadi senang. Orang yang suka tersenyum membawa kebahagiaan buat orang yang ada di sekitarnya. Seringlah tersenyum maka kita akan disukai oleh banyak orang.
4. Senyum dapat mengurangi stres. Senyum membantu mencegah kesan bahwa kita sebenarnya sedang lelah atau merasa “down”. Jika kita sedang stres cobalah untuk tersenyum, maka stres kita akan berkurang dan akan merasa lebih baik untuk membuat langkah selanjutnya.
5. Senyum meningkatkan sistem imun (kekebalan) tubuh anda. Senyum dapat membantu kerja imun tubuh agar dapat bekerja dengan baik. Ketika kita tersenyum, fungsi imun meningkatkan kemungkinan kita akan menjadi lebih rileks.
6. Senyum menurunkan tekanan darah anda. Ketika akita tersenyum, maka tekanan darah akan menurun. Jika tak percaya,boleh mencobanya sendiri.
7. Senyum mengeluarkan endorphins (pereda rasa sakit secara alami) dan serotonin. Beberapa studi telah menunjukkan bahwa senyum dapat merangsang pengeluaran endorphin, pereda rasa sakit yang alami, serta serotonin. Senyum memang obat yang alami.
8. Senyum dapat melenturkan kulit wajah dan membuat terlihat lebih muda. Otot-otot yang digunakan untuk tersenyum ikut membuat terlihat lebih muda. Jika kita ingin sesuatu yang beda, maka berikan senyuman kita sepanjang hari, maka kita akan terlihat lebih muda dan merasa lebih baik.
9. Senyum membuat kita tampak sukses. Orang yang tersenyum terlihat lebih percaya diri dalam menjalani hidupnya. Cobalah tersenyum saat melakukan pertemuan dan saat ada janji. Rekan-rekan kerja, sahabat, orang-orang terdekat kita akan merasakan sesuatu yang berbeda.
10. Senyum membuat kita tetap positif. Senyumlah! Lalu sekarang cobalah berpikir sesuatu yang negatif tanpa berhenti tersenyum. Sulitkan? Karena ketika anda tersenyum maka senyum tersebut akan mengirimkan sinyal ke tubuh anda bahwa “hidup anda saat ini baik-baik saja”.

Maka jauhkan diri kita dari depresi, stres dan rasa khawatir dengan satu kata yaitu “senyum”, tentu saja dengan memberikan senyum pada tempat dan suasana yang tepat. Jika berlebihan, maka orang lain akan menganggap kita kurang waras.

Ramalan Lengkap Vanga Pandeva terhadap bumi 3000 tahun lagi



(Vangelia) Pandeva lahir pada 31 Januari 1911 dan menghabiskan hidupnya di Bulgaria sampai dia meninggal pada 11 Agustus 1996. Ia kehilangan penglihatannya ketika ia berusia 12 tahun ketika ia tersapu oleh tornado. Dia ditemukan hidup dengan pasir di matanya, sehingga mengalami kebutaan. Vanga mulai membuat prediksi ketika ia berusia 16 tahun. Dia menjadi sangat terkenal karena karunia ini agak cepat. Banyak negarawan termasuk Hitler mengunjunginya.


Prediksi Vanga yang katanya paling mengejutkan dan sudah terbukti adalah:
“Pada pergantian abad, pada bulan Agustus 1999 atau 2000, Kursk akan ditutupi dengan air, dan seluruh dunia akan menangis di atasnya.” (1980)
Prediksi yang tidak masuk akal saat itu. Awalnya banyak yang tidak percaya sampai akhirnya dua puluh tahun kemudian, ketika kapal selam nuklir Rusia tenggelam dalam kecelakaan pada bulan Agustus 2000. Kapal selam itu bernama Kursk. Kursk – kota (menjadi nama kapal tersebut)
“Mengerikan, mengerikan! penduduk Amerika akan jatuh setelah diserang oleh burung-burung besi. Serigala akan melolong dalam semak (Bush), dan banyak orang tak berdosa menjadi korban.“(1989)
Terjadi seperti yang diperkirakan. World Trade Center Towers di New York runtuh setelah serangan teroris pada 11 September 2001. WTC Towers itu dijuluki “Kembar” atau “Brothers.” Para teroris mengantar penumpang pesawat “burung besi” ke dalam menara. “Bush” jelas berkaitan dengan nama keluarga presiden AS saat itu.
Itu adalah 2 ramalan Vanga yang benar 100%. Anda mau percaya ataupun tidak atau mungkin menjadi paranoid? Faktanya adalah tidak ada yang tahu apakah semua yang diramalkan di bawah ini akan menjadi kenyataan atau tidak, kita lihat saja perkembangan dan kenyataanya.

Ramalan-ramalan Vanga di masa depan:
2014
Sebagian besar orang di dunia ini akan memiliki kanker kulit dan penyakit sejenisnya, sebagai akibat dari perang kimia.

2016
Eropa hampir gak ada yang menempati.

2018
Cina menjadi kekuatan dunia baru.

2023
Orbit Bumi akan berubah sedikit.

2028
Pengembangan sumber energi baru. Kelaparan perlahan berhenti menjadi masalah. Dapat Mengemudikan pesawat luar angkasa sampai ke Venus.

2033
Es di kutub utara dan selatan mencair.

2046
Setiap organ dapat diproduksi secara massal. Pertukaran organ tubuh menjadi metode pengobatan favorit.

2076
Tidak ada masyarakat kelas (komunisme)

2088
penyakit baru mewabah, orang-orang mulai tua dalam hitungan detik.

2097
Penyakit tua itu mulai sembuh.

2100
Manusia membuat matahari yang menerangi sisi gelap dari planet bumi.

2111
Orang-orang menjadi robot.

2123
Perang di antara negara-negara kecil.

2125
Kelaparan di seantero bumi (Orang-orang akan teringat Vanga lagi)

2130
Koloni di bawah air.

2154
Hewan menjadi setengah manusia.

2167
Agama baru muncul.

2170
Kekeringan di seantero bumi.

2183
Koloni di Mars menjadi negara nuklir dan meminta kemerdekaan dari Bumi.

2187
Berhasil menghentikan 2 letusan gunung berapi.

2195
Koloni Laut sepenuhnya dikembangkan, energi dan makanan berlimpah

2196
Kendali campuran antara Asia dan Eropa.

2201
Proses termonuklir lambat. Suhu menurun.

2221
Dalam pencarian kehidupan di luar Bumi, manusia berhubungan dengan semua hal yang mengerikan.

2256
Spaceship freighting membawa penyakit baru ke dalam bumi.

2262
Orbit planet mulai berubah secara bertahap.

2271
Hukum-hukum fisika berubah

2273
Mencampurnya Ras kuning, putih dan hitam. Ras baru muncul.

2279
Tidak ada Energi (mungkin dari vakum atau lubang hitam).

2288
Perjalanan kembali ke masa lalu (Sisa Perjalanan diciptakan?). Kontak baru dengan orang asing.

2291
Matahari mendingin. Upaya-upaya sedang dilakukan untuk menyalakannya lagi.

2296
Perubahan gaya gravitasi.

2302
Misteri tentang alam semesta yang terungkap.

2304
Misteri bulan terungkap.

2341
Sesuatu yang mengerikan mendekati Bumi dari ruang angkasa.

2354
Kekeringan.

2371
Kelaparan dimana mana.

2378
Ras baru tumbuh dengan cepat.

2480
Dua pria membuat matahari akan bertabrakan. Bumi berada dalam kegelapan.

3005
Perang di Mars. Lintasan planet perubahan.

3010
Komet menabrak Bulan. Sekitar Bumi cincin/zona dari batu dan debu.

3797
Pada saat itu di Bumi membunuh semua kehidupan, tetapi manusia akan dapat meletakkan dasar bagi kehidupan baru di sistem bintang lain.

3803
Sebuah planet baru dihuni oleh sedikit orang, Iklim planet baru mempengaruhi organisme orang, mereka bermutasi.

3805
Perang antara manusia memperebutkan sumber daya.

3815
Perang sudah usai.

3854
Perkembangan peradaban hampir berhenti.

4302
kota-kota baru tumbuh di dunia. Pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi baru.

4302
Perkembangan ilmu pengetahuan. Para ilmuwan menemukan dalam keseluruhan dampak dari semua penyakit dalam perilaku organisme.

4304
Ditemukan cara untuk mengobati semua penyakit.

4308
Karena mutasi, pada akhirnya orang mulai menggunakan otak mereka lebih dari 34%. Benar-benar kehilangan pemahaman tentang kejahatan dan kebencian.

4509
Memahami Tuhan.

4599
Orang orang mencapai keabadian.

4674
Perkembangan peradaban telah mencapai puncaknya. Jumlah orang yang hidup di planet yang berbeda adalah 340 miliar. Asimilasi dimulai dengan alien.

5076
Sebuah batas alam semesta. Dengan itu, tak ada yang tahu.

5078
Keputusan untuk meninggalkan batas-batas alam semesta. Sementara ada sekitar 40% dari populasi yang menentangnya.

5079
The End of the World


Jadi semuanya berbalik kembali kepada diri kita masing-masing, kitalah yang memutuskan untuk mempercayainya atau tidak.

6 Orang yang Tewas Karena Meremehkan Tuhan



Berikut 6 Orang yang Tewas Karena Meremehkan Tuhan, dikutip dari unikgaul.com


1. John Lennon (Penyanyi)
Saat interview dengan American Magazine, ia berkata,”Agama akan berakhir dan hilang. Saya tidak perlu menjelaskannya. Tuhan sih OK, namun pengajaranNya terlalu sederhana. Hari ini kami jauh lebih tenar dariNya.”(1966). Setelah mengatakan itu, John tewas ditembak penggemarnya.


2. Tancredo Neves (Presiden Brazil)
Selagi kampanye, ia berkata bila mendapat 500.000 suara dari anggota partainya, maka tidak ada yg dapat mendepaknya dari posisi presiden, BAHKAN TUHAN SENDIRI. Akhirnya, ia mendapat lebih dari 500.000 suara, tapi sehari sebelum peresmian jabatannya, ia sakit dan mati.


3. Cazuza (Artis Brazil)
Dalam penampilannya di Rio de Janeiro, sambil menghisap cerutu, ia mengebulkan asapnya ke udara sambil berkata,”Tuhan, ini untukMu.” Pada umur 32, ia meninggal karena kanker paru2 dalam kondisi yg mengerikan.


4. Marilyn Monroe (Artis USA)
Dikunjungi Billy Graham setelah memimpin sebuah KKR, yang mengatakan bahwa Roh Allah mengirimnya untuk menyampaikan sesuatu. Setelah mendengarkan apa yg disampaikan Billy Graham, ia berkata,”Maaf, aku tidak memerlukan Tuhan mu.” Seminggu kemudian Marilyn ditemukan tewas di apartemennya.


5. Bon Scott (Ex vokalis AC/DC)
Dalam salah satu lagu di albumnya (1979), ia mengatakan “Jangan hentikan aku. Aku sedang asyik berjalan ke neraka.” Pd 19 Februari 1980, Bon ditemukan tewas krn tersendak oleh muntahnya sendiri.


6. Campinas (2005)
Sekelompok anak muda yg mabuk menjemput seorang gadis, teman mereka, yg ditemani ibunya hingga masuk ke mobil. Karena sangat kuatir, sang ibu berkata,”Tuhan besertamu, putriku.” Putrinya menjawab,”Boleh saja asalkan ia duduk di bagasi, karena disini sudah penuh!” Beberapa jam kemudian dikabarkan mobil tersebut mengalami kecelakaan fatal. Rusak parah dan bentuknya tak dapat dikenali lagi. Anehnya, Bagasinya tetap utuh, bahkan ternyata sekotak telur didalamnya tak ada satupun yang pecah.

Selasa, 20 Agustus 2013

fakta 32

Lift tercepat di dunia saat ini ada di Dubai, naik 126 lantai dalam waktu 1 menit.

fakta 31

Lift tercepat di dunia saat ini ada di Dubai, naik 126 lantai dalam waktu 1 menit.

fakta 30

Lift tercepat di dunia saat ini ada di Dubai, naik 126 lantai dalam waktu 1 menit.

fakta29

Lift tercepat di dunia saat ini ada di Dubai, naik 126 lantai dalam waktu 1 menit.

fakta 28

Lift tercepat di dunia saat ini ada di Dubai, naik 126 lantai dalam waktu 1 menit.

fakta 27

Lift tercepat di dunia saat ini ada di Dubai, naik 126 lantai dalam waktu 1 menit.

fakta 25

Dengan tertawa, otak akan menghasilkan hormon 'Happy Hormone', yang bisa membuat orang berpikiran positif, rileks, dan mudah bersosialisasi.

fakta 25

Dengan tertawa, otak akan menghasilkan hormon 'Happy Hormone', yang bisa membuat orang berpikiran positif, rileks, dan mudah bersosialisasi.

fakta 24

Orang yang genggaman tangannya lemah saat berjabat tangan, cenderung tidak tertarik untuk berkenalan dan biasanya cuek.

fakta 22

Di Mojokerto, Jawa Timur ada sebuah desa bernama JAPAN

fakta 22

Minum jeruk bersama minum obat dapat menyebabkan overdosis instan, bahkan dapat menyebabkan kematian.

fakta 21

Plastybolsaphobia adalah ketakutan pada kantong plastik.

fakta 20

Orang yang tidak bisa setia dalam suatu hubungan adalah orang yang memiliki IQ rendah, menurut penelitian psikologi di AS. (dailymail)

19

Selenophobia adalah fobia atau ketakutan pada bulan.

17

Di Asia Timur, sperma ikan Cod sering dijadikan bahan masak dan disajikan di hotel-hotel berbintang dengan harga yang tinggi.

17

Suku asli penduduk Madagaskar bernama Afro-Indonesian, karena orang Indonesia yg pertama menghuni sekitar ribuan tahun lalu.

16

97% pengguna mobile di Indonesia menggunakan prabayar.

15

Selama konstruksi, Tembok Besar China disebut 'kuburan terpanjang di bumi' karena sekitar 1 juta orang meninggal dalam pembangunannya.

14

Pria lebih jarang mengalami mimpi buruk dibanding wanita. Tapi tahukah anda: pria lebih sering mengalami mimpi basah dibanding wanita.

13

Ilmuan lebih tahu tentang permukaan bulan daripada dasar laut.

12

Semakin banyak orang memiliki teman di Facebook, semakin sedikit temannya dalam kehidupan nyata. [riset Michigan State University]

11

Ego yang tinggi adalah satu dari lima besar penyebab gagalnya suatu hubungan.

@wowfakta 10

Di Sulawesi Selatan, terdapat Suku To Balo (suku yang sekujur tubuhnya belang) yang mendiami pedalaman di sekitar Bulu Pao (Barru).

@wowfakta 9

Deodoran telah ada pada kebudayaan Mesir Kuno ribuan tahun lalu. Biasanya mereka menggunakan kayu manis dan rempah2 lainnya.

@wowfakta 8

Mengonsumsi seledri secara berlebihan dpt menimbulkan dehidrasi krn seledri meningkatkan eksresi volume urin lebih banyak dibandingkan air.

@wowfakta 7

Tertawa selama 15 menit sama manfaatnya dengan tidur 2 jam

@wowfakta 6

Wanita yang sedang stres selama kehamilannya cenderung melahirkan anak-anak yang pemarah. [Institute of Psychiatry, King College London]

@wowfakta 5

Tidur kurang dari 6 jam semalam kemungkinan mengembangkan kanker usus dibandingkan yang tidur lebih dari 6 jam.

@wowfakta 4

Wanita lebih mudah diajak kencan atau memberi nomor teleponnya jika diberi seikat atau setangkai bunga. (Nicolas Gueguen PhD, ahli psikolgi)

@wowfakta 3

Sebelum kawin, jerapah akan mencicipi air seni si betina. Jika dirasa bagus, barulah si jantan memilih betina itu utk dikawini.

@wowfakta 2

Agar menghasilkan daging sapi berkualitas tinggi, kebanyakan sapi di Prancis diberi minuman anggur (wine).

@wowfakta 1

Dahulu band The Beatles berencana untuk membuat film 'The Lord of the Rings'.